-->
Pewarna makanan alami yang aman untuk dikonsumsi

Pewarna makanan alami yang aman untuk dikonsumsi

Banyaknya variasi makanan yang ada dipasaran, seperti contohnya kue dan makanan ringan lainnya dengan mempunyai warna yang mencolok mungkin sangat tergoda untuk membelinya, namun apakah pewarna yang dipakai itu aman untuk dikonsums? banyaknya pedang nakal yang sengaja menambah pewarna makanan dengan pewarna tekstil dan itu sangat berbahaya bagi kesehatan kita.


Pewarna makanan alami
Untuk menghasilkan warna makanan namun aman untuk dikonsumsi blog sampulpertanian akan berbagi cara mendapatkan warna merah dari pewarna alami yang bisa digunakan untuk menambah daya tarik makanan anda.

Kenapa saya memilih warna merah pada postingan kali ini karena warna merah salahsatu warna yang sering dipakai untuk pewarna makanan dan kebanyakan orang baik anak-anak maupun dewasa sangat menyukuai warna merah, agar tidak panjang lebar begini caranya,

1. Pertama kita siapkan bahan dan alat yang akan digunakan, bahan yang digunakan yaitu buah naga warna merah, buah yang satu ini mempunyai warna merah yang mencolok dan mempnyai rasa yang tidak begitu dominan terhadap makanan, sehingga menjadi salahsatu yang bisa direkomendasikan untuk menghasilkan warna merah.

2. Alat yang digunakan cukup sederhana yakni blender, gelas, saringan, pisau dan sendok. alat-alat tersebut saya rasa cukup mudah dicari.

3. Cara membuat pewarna merah alami, pertama belah 1 buah naga dengan menggunakan pisau setelah kerok isi buah naga. setelah itu sipakan blender yang terlebih dahulu masukan air sebanyak 1 gelas. setelah buah naga selesai dikerok. blender buah naga tersebut hingga merata sekitar 5-7 menit. saring menggunakan saringan agar ampas dan air terpisah. gunakan air nya untuk pewarna makanan.

Mudah bukan cara mendapatkan warna merah yang alami yang aman untuk dikonsumi, untuk menghasilkan warna merah yang pekat takaran air bisa dikurangi menjadi stengah gelas saja. demikian tips tentang ccara mendapatkan warna merah pada makanan yang alami yang aman untuk dikonsumi. terima kasih.
Advertisement

Baca juga:

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar

No comments