-->
INPAGO adalah Inbrida Padi Gogo (Pengertian Inpago)

INPAGO adalah Inbrida Padi Gogo (Pengertian Inpago)

Pengertian Inpago adalah Varietas Inbrida Padi Gogo atau sering kita dengar dengan istilah varietas padi yang ditanam dilahan kering, sama halnya dengan jenis varietas padi lainnya, Inpago merupakan varietas yang dikhususkan untuk lahan kering sehingga varietas ini sangat tahan terhadap kekeringan.


Inpago adalah Inbrida Padi Gogo
Varietas Inpago merupakan varietas hasil persilangan padi gogo atau padi lahan kering yang mengutamakan kemurnian melalui penyerbukan secara sendiri atau sering kita kenal degan Inbrida. 

Seperti halnya varietas yang ditanam dilahan irigasi atau dilahan sawah, Inpago juga mempunyai berbagai macam varietas yang telah dikeluarkan dikalangan masyarakat, namun tidak sebanyak varietas padi inpari, adapun macam-macam varietas dari INPAGO atau Inbrida Padi Gogo diantaranya,

1. Varietas Situ Patenggang
2. Varietas Situ Bagendit
3. Varietas INPAGO 4
4. Varietas INPAGO 5
5. Varietas INPAGO 6
6. Varietas INPAGO 7
7. Varietas INPAGO 8
8. Varietas INPAGO 9
9. Varietas INPAGO 10
10. Varietas INPAGO Lipigo 4
11. Varietas INPAGO 11 Agritan

Rata-rata varietas dari padi Inpago mempunyai bulir yang sedikit bulat dan tinggi tanaman yang tidak terlalu tinggi. padi Inpago biasanya ditanam pada musim penghujan dan ditanam dilahan atau diladang

Demikian penjelasan singkat tentang Ipagogo, semoga bermanfaat bagi kita semua khusunya bagi petani. semog bermanfaat, terima kasih
Advertisement

Baca juga:

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar

2 comments

This comment has been removed by the author.

Di mana saya bisa mendapatkan atau membeli benih INPAGO 8?

Balas